Rumah Idaman Milenial di Gang Sempit Jakarta Menang Penghargaan Dunia, Berapa Sih Biaya Pembangunannya?

Rumah Idaman Milenial di Gang Sempit Jakarta Menang Penghargaan Dunia, Berapa Sih Biaya Pembangunannya?

Sebuah rumah kecil di tengah pemukiman padat di Jakarta memenangkan sebuah penghargaan dunia. Rumah yang diberi nama "The Twins" itu berhasil mendapatkan penghargaan dari ajang Architizer Award.

Rumah itu didesain oleh perusahaan arsitektur Indonesia, Delution. Rumah kecil itu berlokasi di sebuah gang sempit di kawasan Cipulir, Jakarta Selatan. The Twins sendiri memenangkan kategori "Small Architecture+ Small Living by People Choice".

The Twins, rumah idaman milenial menang penghargaan dunia nih (archdaily.com)

Rumah kecil itu sempat bersaing dengan 5 ribu karya arsitektur dari sekitar 100 negara di dunia. Akhirnya, rumah kecil The Twins memenangkan kategori tersebut dan menjadi perhatian dunia.

Dalam keterangan di website resmi Delution, rumah The Twins ini dibangun di area seluas 70 meter persegi. Rumah idaman milenial Tanah Air ini dibangun dalam tiga tahap pada 2018 hingga 2019 di tengah pemukiman padat penduduk.

Akses menuju rumah ini adalah sebuah gang sempit selebar 1,5 meter aja. Mobil gak bisa masuk, jadi cuma bisa diakses dengan jalan kaki atau sepeda motor aja.

Tapi, berapa sih biaya pembangunan rumah kecil yang berhasil memenangkan penghargaan dunia ini?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"