Perkenalan Diri dalam Bahasa Sunda, Yuk Belajar!

Perkenalan Diri dalam Bahasa Sunda, Yuk Belajar!
perkenalan (freerangestock.com)

Umur dalam Bahasa Sunda artinya yuswa. Kalo di Bahasa Jawa, yuswa adalah umur dengan bahasa halus.

Kalian bisa ucapin: Yuswa abdi ayeuna _____. Misalnya, "Yuswa abdi ayeuna 19 tahun" yang artinya "umur saya sekarang 19 tahun".

5. Asal

Untuk asal, katakan aja "Abdi asli kawit ti __________". Contohnya, Abdi asli kawit ti Bogor. Artinya, saya berasal dari Bandung.

6. Alamat

Kalian bisa ucapkan "Bumi abdi di ________." 

Contohnya, "Bumi abdi di Jl. Soekarno Hatta no. 10." Ini artinya, "Alamat saya di Jl. Soekarno Hatta no. 10."

Itulah beberapa cara perkenalan dalam Bahasa Sunda. Mudah kan? Setelah ini kalian bakal bisa memperkenalkan diri pada orang lain dengan Bahasa Sunda.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"