Pengalaman Youtuber Cantik dari Jepang yang Coba Puasa untuk Pertama Kali, Apa Perubahannya?

Pengalaman Youtuber Cantik dari Jepang yang Coba Puasa untuk Pertama Kali, Apa Perubahannya?
Doi ngerasa cocok aja sih makan kurma (Instagram @makoto.7748)

Hal ini dia lakukan dari hari ke hari, selama seminggu. Dan ketika di hari ke-6, Miyoshi menyerah. Dia merasakan tubuhnya nggak bertenaga sama sekali. Miyoshi 

mengatakan bahwa berpuasa merupakan hal yang berat baginya. 

Tepat di hari ke-6 itu, Miyoshi Makoto membatalkan puasa dengan makan rice bowl seafood. Dia udah bikin sendiri sebelumnya.

Karena doi bener-bener niat dan menantang dirinya sendiri, Miyoshi Makoto turun berat badan hingga 4 kilogram. Berat badannya setelah berpuasa 6 hari menjadi 37,2 kilogram dari yang sebelumnya 41 kilogram.

Wah, sayangnya doi nggak coba selama sebulan penuh ya dan makan seperti biasanya setelah buka puasa. Kok kayaknya berat badan kita malah naik ya setelah berpuasa sebulan penuh?

Tapi salut deh buat youtuber cantik dari Jepang ini. Kali aja dia bakal coba lain kali untuk berpuasa di Bulan Ramadhan selama sebulan penuh.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"