Ngeri Deh! Jika Tinggal di Desa Ini, Kamu Akan Dilarang Pacaran dan Menikah, Kenapa Ya Kira-Kira?

Ngeri Deh! Jika Tinggal di Desa Ini, Kamu Akan Dilarang Pacaran dan Menikah, Kenapa Ya Kira-Kira?

Tujuan seseorang menikah biasanya adalah untuk melanjutkan keturunan, beribadah, menghabiskan sisa hidup dengan orang tersayang, menyenangkan orangtua, dan lain-lain. Ada juga beberapa orang yang memutuskan melajang seumur hidup karena alasan tertentu. Sepertinya hampir tidak ada orang yang tidak menikah karena dipaksa.

Contohnya, seperti cerita warga Dukuh Nglumbang Dungik, Desa Soropaten, Kecamatan Karanganom, Klaten, Jawa Tengah ini. Kabarnya mereka yang tinggal di sana dilarang menikah, dan jika sampai melanggar, akibatnya bisa fatal.

# Legenda yang Dipercaya Masyarakat Setempat

# Legenda yang Dipercaya Masyarakat Setempat Peninggalan Mbah Gajah (indozone.id)

Menurut legenda, di Kampung Glumbang Dungik, dulu ada tokoh Pengikut Pangeran Diponegoro bernama Mbah Suro Dinonggo. Makam tokoh besar ini sampai sekarang masih ada dan tergolong unik dan awet. Nisan atau kijingnya terbuat dari kayu jati yang memiliki beberapa sulur, mirip belalai gajah. Itulah kenapa makamnya diberi nama makam Mbah Gajah.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"