Primbon Jawa adalah kitab warisan leluhur Jawa yang berorientasi pada relasi antara kehidupan manusia dan alam semesta. Primbon berfungsi sebagai pedoman untuk menentukan sikap dalam suatu tindakan dalam kehidupan. Primbon secara harfiah berasal dari kata "rimbu" yang berarti simpanan dari bermacam-macam catatan oleh orang jawa di zaman dahulu yang kemudian diturunkan atau disebarluaskan kepada generasi berikutnya.
Primbon digunakan sebagai pedoman atau arahan dalam rangka mencapai keselamatan dan kesejahteraan lahir-batin. Salah satu hal yang ada dan diatur dalam primbon adalah datangnya rezeki, dan benda-benda yang bisa menghalanginya datang. Benda-benda yang lazim berada di rumah berikut ini dipercaya menjadi penghambat rezeki.
1. Jam Dinding Rusak
Jika dirumah ada jam dinding yang rusak sebaiknya diganti atau direparasi dulu baru dipasang ulang, karena bisa menghadirkan energi negatif dan bisa membuat rezeki terhalang jika tidak diganti atau diperbaiki.
2. Daun Kering di Pekarangan Rumah