Menggiurkan! Jadi Pengangguran di Negara Ini Malah Digaji Rp 9 Juta Sebulan

Menggiurkan! Jadi Pengangguran di Negara Ini Malah Digaji Rp 9 Juta Sebulan
Pengangguran di Malta Dapat Gaji (IDN Times)

Ternyata selain Malta ada beberapa negara lain di dunia yang juga menggaji pengangguran di dunia, salah satunya Arab Saudi. Arab Saudi adalah negara kaya di Asia dan dunia. Pemerintah menggaji pengangguran sebesar Rp 7,6 juta per bulan. Makanya banyak penduduk di Arab Saudi bisa makmur.

Di Eropa ada negara yang berikan gaji  pengangguran  yakni Belgia. Namun pemerintah Belgia memberikan syarat kepada orang yang mendapatkan uang. Tunjangan untuk pengangguran harus memiliki pengalaman kerja maksimal 2 tahun. Uang yang diberikan pemerintah jumlahnya sebesar 55 persen dari gaji terakhir yang diperoleh sebelum jadi pengangguran.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"