Manfaatkan Smartphone, Tidak Ada Pelayan Manusia Jika Kalian Menginap Di Hotel Negara Ini

Manfaatkan Smartphone, Tidak Ada Pelayan Manusia Jika Kalian Menginap Di Hotel Negara Ini

Kemajuan teknologi saat ini memang sangat cepat dan pesat. Cina merupakan salah satu negara dengan populasi internet terbesar di dunia. Di Cina hampir setiap sektor sudah menggunakan teknologi dan sistem pembayaran non-tunai (cashless), untuk transportasi maupun kegiatan jual-beli.

Smartphone (s7d2.scene7.com)

Dan kabarnya gaes, sektor perhotelan di cina akan bergerak menuju smarthotel. Dimana smarthotel sendiri akan dirancang untuk semakin memudahkan pengguna dalam melakukan pemesanan, check-in jarak jauh. 

Serta dikabarkan sistem pelayanan di hotel akan menggunakan smartphone, tanpa menggunakan manusia. Jadi seperti membuka pintu kamar hotel tersebut hanya memerlukan smartphone tanpa memerlukan jasa pelayan manusia.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"