3. Aksesoris Fashion
Aksesoris Fashion (rocketmanajemen.com)
Salah satu hal yang dapat menarik perhatian para kaum muda milenial, adalah aksesoris fashion. Hal itu sangat digandrungi kaum muda dan mudi saat ini.
Hal itu dikarenakan aksesoris bisa membuat penggunanya tampil makin mearik dan menambah keperayaan diri, jadinya gak ada salahnya kalau kamu kreatif, produksi sendiri dan buat berbeda dengan orang lain.
4. Remake masakan lokal dengan gaya kekinian
Remake masakan lokal dengan gaya kekinian (elevenia.co.id)
Anak wirausaha itu dituntut harus kreatif jadinya harus bisa menggabungkan apa sumberdaya alam yang ada dengan menambahkan kesan gaya masakini padanya.
Tantangan ini juga berlaku pada makanan-makanan lokal yang ada, tinggal gimana sih inovasi kamu sehingga membuat mereka makin suka dengan produk kamu. Saran aja sih, usahakan memberi packaging yang menarik, agar makin kekinian gitu~
5. Skincare dan beauty product
Skincare dan beauty product (tipkecantikan.com)
Buat kamu yang hobi banget membuat ramuan untuk perawatan tubuh, gak ada salahnya kok kamu meramu buat di komersilkan.
Karena ini aman milenial, banyak produk kimia yang berbahaya, beredar bebas di pasaran. Ini saatnya kamu menampilkan model produk alami yang asik dan kemasanya menarik.
Tentunya kalau kalian mengikuti beberapa ide di atas akan membuat suatu gebrakan baru deh di daerahmu atau bahkan di Indonesia. Jadi jangan ragu ya untuk usaha dan ber-inovasi.