Hari Musik Nasional dan Hari Perempuan Indonesia, Dua Momen Penting pada 9 Maret

Hari Musik Nasional dan Hari Perempuan Indonesia, Dua Momen Penting pada 9 Maret
Hari Musik dan Hari Perempuan (via Liputan6)

Selain itu, Hari Perempuan Nasional juga menjadi momen yang tak kalah penting. Pada tanggal ini, wanita-wanita Indonesia berkesempatan untuk merayakan eksistensinya sebagai sosok yang sangat penting bagi perkembangan bangsa dan negara.

Momen ini menjadi kesempatan untuk mengingat jasa-jasa para ibu, wanita karir, dan semua perempuan yang bekerja di bidangnya masing-masing. Tak ada lagi diskiriminasi karena saat ini posisi perempuan telah diakui dan mendapat kesempatan yang sama dengan pria.

Hari Musik dan Hari Perempuan (via Popbela)

Meski demikian, Hari Musik Nasional dan Hari Perempuan  Indonesia bukan sebuah akhir. Musik Indonesia hingga saat ini masih kerap menemukan jalan buntu karena banyaknya pembajakan, sedangkan perempuan Indonesia juga masih sering mendapatkan perlakuan tidak adil di masyarakat. Karenanya, semua pihak harus terus berjuang demi kehidupan yang lebih baik.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"