FYI, Ini Lho Kisah Rasulullah SAW yang Diabadikan di DAlam Al Quran

FYI, Ini Lho Kisah Rasulullah SAW yang Diabadikan di DAlam Al Quran
Pasukan gajah ilustrasi (bayanay.info)

Melihat hal itu, gubernur Abrahah pun membangun bangunan besar di Shan'a dengan tujuan untuk menarik para peziarah singgah di provinsinya. Niat ini pun tak sengaja didengar oleh seseorang dari Bani Kinanah, salah satu suku Arab. Lalu, ia pun memasuki bangunan yang baru saja berdiri itu dan melumuri temboknya dengan kotoran.

Mengetahui hal itu, Abrahah pun marah dan menggerakkan pasukan gajah sebanyak 60.000 personel untuk menyerang Mekkah dan menghancurkan Ka'bah.

Maulid Nabi (moroccoworldnews.com)

Saat itu adalah momen menjelang kelahiran Rasulullah SAW. Dan melihat kesewenang-wenangan Abrahah, ALlah pun mengutus burung Ababil untuk melempari pasukan Abrahah dengan batu yang terbakar. 

Oleh Allah SWT, peristiwa itu pun diabadikan dalam salah satu surah di Al Quran berjudul Al-Fil. Surat ini adalah surah ke-105 dan terdiri dari 5 ayat. 

Nah, itulah kisah nabi Rasulullah yang diabadikan di dalam surah di Al Quran. Semoga bisa menjadi tambahan informasi dan membuat kalian memahami arti penting Maulid Nabi, ya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"