Dicibir Syirik, Ritual Kendi Nusantara Yang Dilakukan Presiden Jokowi Dengan Satukan Air Dari 34 Provinsi Di Calon Ibu Kota Baru Ternyata Punya Makna Mendalam

Dicibir Syirik, Ritual Kendi Nusantara Yang Dilakukan Presiden Jokowi Dengan Satukan Air Dari 34 Provinsi Di Calon Ibu Kota Baru Ternyata Punya Makna Mendalam
Foto: Ritual Kendi Nusantara (YouTube/Sekretariat Presiden)

“Bersama para gubernur dan tokoh masyarakat, ada sebuah prosesi yang intinya kita berdoa dan tentu memohon kepada Allah semoga program besar ini bisa berjalan baik dan semoga semua elemen masyarakat bisa mendukung,” kata Heru Budi Hartono dikutip dari YouTube Sekretariat Presiden.

Lebih lanjut, tanah dan air dipilih karena saat dijadikan menjadi satu kalimat akan berbunyi Tanah Air. Diharapkan dua elemen tersebut dapat menjadi simbol persatuan karena akan dituangkan di tempat yang sama, yaitu Bejana Nusantara.

"Kita adalah negara nusantara yang dari ujung Aceh sampai Papua. Dan kearifan lokal berbeda-beda itu dituangkan dalam simbolis tanah dan air yang jika dijadikan satu menjadi kalimat Tanah Air," pungkas Heru Budi Hartono.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"