Deretan Agama Tertua di Dunia, Ternyata yang Pertama Bukan Agama Hindu

Deretan Agama Tertua di Dunia, Ternyata yang Pertama Bukan Agama Hindu
https://blogpictures.99.co/

Setelah Weda brahmanisme, pada tahin 6000 SM munculah agama Hindu dengan Kitab Weda di India. Banyak yang mempercayai bahwa Hindu adalah konversi dari agama Brahmanisme. Dan hingga saat ini Hindu merupakan salah satu agama paling tua yang masih eksis.

Hindu sendiri memiliki penganut yang cukup  banyak di dunia modern ini, Hindu tercatat menjadi Agama ketiga dengan penganut terbanyak.

3. Yahudi

https://blogpictures.99.co/

Yahudi adalah agama yang menjadi cikal bakal agama samawi yakni Kristen dan Islam. Pemeluk agama ini kebanyakan menetap di Israel yang merupakan tempat kepercayaan ini diciptakan.

Menurut versi agama Islam dan Kristen. Agama ini terbentuk ketika Nabi Musa menyelamatkan bangsa Israel dari penindasan Mesir. Agama ini mulai berdiri sejak tahun 6000 SM

4. Buddha



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"