Tak diduga, Putri Purbasari menggandeng Lutung Kasarung dan mengumumkan bahwa lutung itu adalah calon suaminya. Raja dan rakyat Kerajaan Pasir Batang tidak percaya dan heran dengan yag dlakukan sang Putri.
Purbararang tertawa dan menghina sang Putri. "Bagaimana mungkin kamu akan menikah dengan Lutung yang buruk rupa itu?" serunya.
Seketika, Lutung Kasarung berubah kemba menjadi sang Guruminda yang gagah dan tampan.
Akhir cerita, Putri Purbasari memenangkan sayembara itu. Ia menjadi Ratu yang adil dan bijaksana. Karena hatinya yang baik, dia juga tidak mau menghukum pancung kakaknya. Bahkan mengijinkan Purbararang tetap hidup di dalam istana.
Kehidupan rakyat Kerajaan Pasir Batang tetap sejahtera dan aman dipimpin oleh Putri Purbasari.