Berikut 5 Hal Yang Harus Kamu Lakukan Jika Terjadi Gempa Bumi

Berikut 5 Hal Yang Harus Kamu Lakukan Jika Terjadi Gempa Bumi

1 Januari 2024 kemarin, terjadi gempa bumi di beberapa titik baik di Indonesia maupun di Jepang yang cukup besar. Gempa tersebut tentu membuat banyak orang cukup panik dan was-was. 

Meski begitu, kita perlu tetap tenang dalam menghadapi bencana apa pun. Dengan tetap tenang, kita bisa berpkir jernih dan tahu langkah apa yang harus diambil di saat genting.

Nah, berikut adalah beberapa panduan menghadapi gempa jika kamu berada di salah satu tempat berikut ini.

Yang harus dilakukan saat terjadi gempa (x.com)

1. Di rumah 

Jika gempa terjadi saat kamu berada di rumah, cobalah menyelamatkan diri dan anggota keluarga dengan bersembunyi di bawah meja. 

Cara ini membantu melindungi tubuhmu dari benda jatuh. Tutupi kepalamu dengan helm, bantal, atau tanganmu. 

2. Di luar ruangan 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"