Beda dari yang Lain, Ini 4 Keunikan Rumah Adat Baileo Khas Maluku

Beda dari yang Lain, Ini 4 Keunikan Rumah Adat Baileo Khas Maluku

Indonesia memang terdiri dari banyak suku bangsa dengan keunikan yang berbeda-beda mulai dari baju adat, makanan khas, hingga rumah adat. Salah satunya adalah rumah adat Baileo khas Maluku yang unik dan beda banget dari yang lain.

Keunikan rumah adat Baileo ini sebenarnya sudah nampak dari luar. Rumah adat ini memiliki arsitekstur yang megah dan berbentuk prisma.  Tapi enggak hanya itu, ada keunikan lain dari rumah adat Baileo yang bikin kamu kamu penasaran. Apa saja?

1. Dibangun Tanpa Menggunakan Paku dan Besi

1. Dibangun Tanpa Menggunakan Paku dan Besi Rumah Adat Baileo Khas Maluku (via Berita DIY)

Keunikan pertama dari rumah adat Baileo adalah rumah ini dibangun tanpa paku dan besi. Kok bisa berdiri? Tentu saja, rumah adat Baileo dibangung dengan pasak kayu yang ditancapkan ke tanah. Tiang Baileo dihubungkan dengan dinding dengan menggunakan teknik ikat tali ijuk. Tiang ini berfungsi untuk menopang keseluruhan bangunan.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"