Namun adanya berita ini membuat netizen sontak mengaitkannya dengan tanda-tanda akhir zaman. Dimana ada sebuah hadis Rasullulah yang berbunyi:
"Kiamat tidak akan terjadi sehingga Sungai Eufrat surut dan menyibakkan gunung emas,"
Hadis lain juga menyebutkan:
"Hampir tiba masanya, Sungai Eufrat surut menyingkapkan pembendaharaan emas. Siapa yang menghadirinya, janganlah mengambilnya sedikitpun," (HR Bukhari Muslim).
Sejauh ini belum ada yang tahu pasti akan kebenaran fenomena ini. Wallahu'alam Bissawab.