8 Fakta Menarik Mindfulness, Praktik Sehari-Hari yang Bikin Hidup Lebih Bermakna

8 Fakta Menarik Mindfulness, Praktik Sehari-Hari yang Bikin Hidup Lebih Bermakna

Mindfulness adalah sebuah istilah yang menunjukkan bahwa pikiran kita sepenuhnya fokus pada apa yang sedang terjadi, pada apa yang kita lakukan, pada ruang yang sedang kita diami. 

Hal ini mungkin tampak sepele, tapi nyatanya kita mempraktikkannya dalam kehidupan sehari-hari. Kita sering kali memikirkan hal lain saat kita melakukan sesuatu, melamun, kita kehilangan kontak dengan tubuh kita, dan tak lama kemudian kita tenggelam dalam pikiran obsesif tentang sesuatu yang baru saja terjadi atau mengkhawatirkan masa depan. Dan itu membuat kita cemas.

Mindfulness bisa mengatasi stress (unair.ac.id)

Untuk menjadi mindful, kamu bahkan tak perlu melakukan aktivitas seperti meditasi, yoga, olahraga, atau duduk diam tak melakukan apa pun. Kamu bisa menjadi mindful dengan fokus melakukan satu aktivitas tanpa memikirkan hal lain. Atau dengan secara sadar menjalani sebuah aktivitas di tempat tertentu dan waktu tertentu.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"