5 Zodiak Paling Kepo, Punya Rasa Penasaran Tinggi Hingga Selalu Ikut Campur Urusan Orang

5 Zodiak Paling Kepo, Punya Rasa Penasaran Tinggi Hingga Selalu Ikut Campur Urusan Orang

Pernahkah kamu memiliki teman yang rasa penasarannya tinggi? Mereka juga mempunyai kecenderungan kepo dan ingin tahu urusan orang lain. Mungkin zodiak  teman-teman kamu itu ada di salah satu daftar ini. Penasaran kan apa saja zodiak yang terkenal paling kepo? Scroll artikel ini sampai habis ya!

1.    Gemini

Sudah bukan rahasia umum kalau Gemini adalah zodiak dengan rasa penasaran yang tinggi. Mereka selalu ingin tahu mengenai segala hal dan akan mempelajarinya dengan cepat. Pemilik zodiak dengan logo anak kembar ini akan mencoba berbagai cara agar bisa mengetahui rasa terdalam seseorang. Terlebih, Gemini yang cerdik bisa membuka mulut siapa saja. Gemini juga suka menanyakan hal yang sensitif. Baginya, itu bukan termasuk kepo atau ikut campur urusan orang.

2.    Scorpio

Foto: Zodiak Kepo (Sonora.id)

Mirip dengan Virgo, Scorpio juga merupakan pribadi yang senang melakukan observasi secara mendetail. Saat ada sesuatu yang menarik perhatiannya, mereka akan mencari tahu sampai sedalam-dalamnya. Scorpio termasuk yang kepo pada urusan orang lain. Mereka suka ingin tahu rahasia orang lain dan apa yang terjadi di kehidupan mereka. Walaupun dibilang kepo, Scorpio tidak keberatan. Menurut mereka, kepo itu sangat penting karena bisa saja itu bermanfaat di kemudian hari.

3.    Virgo

Para pemilik zodiak Virgo ingin mereka selalu siap menghadapi situasi apa pun. Hal ini juga yang membuat Virgo cenderung melakukan observasi secara mendetail saat berhadapan dengan hal baru. Virgo memiliki rasa penasaran tinggi karena suka menganalisa. Walaupun dikenal kepo, Virgo tetap menghargai sopan santun. Mereka tidak akan melanggar privasimu atau melakukan hal kurang mengenakkan hanya untuk memenuhi rasa penasaran mereka.

4.    Libra



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"