5 Kota Terkaya di Indonesia, Nomor 2 dan 5 Jauh Banget dari Ibukota!

5 Kota Terkaya di Indonesia, Nomor 2 dan 5 Jauh Banget dari Ibukota!

Meski tergolong negara berkembang, Indonesia juga punya kota-kota terkaya, lho. Mengetahui kota-kota terkaya di Indonesia merupakan hal yang penting. Apalagi jika kamu mempunyai rencana untuk menjadi kepala daerah.

Sebab, mengetahui kota-kota terkaya di Indonesia dapat menjadi pertimbangan untuk kebijakan di daerahmu. Kota-kota terkaya di Indonesia ini berdasarkan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) per kapita masing-masing daerah.

Selain itu penting juga bagi kamu yang mau cari kerja dengan gaji yang cukup tinggi. Dengan potensi sumber daya alam yang ada, biasanya kota ini punya upah yang tinggi tapi juga dengan gaya hidup yang berbanding lurus.

Nah, dalam artikel ini, telah dirangkum 5 kota terkaya di Indonesia yang dikutip dari berbagai sumber. Penasaran mana aja? Simak, yuk!

1. DKI Jakarta

DKI Jakarta merupakan salah satu kota yang masuk ke jajaran terkaya di Indonesia dan seperti sudah bukan rahasia lagi. Kota yang punya ikon Monas ini memiliki PDRB per kapita sekitar Rp692,24 juta. Maka nggak heran kalau gaji dan biaya hidup di DKI Jakarta juga cukup tinggi.

2. Teluk Bintuni, Papua Barat

5 Kota Terkaya di Indonesia, Teluk Bituni (Disnaker Teluk Bintuni)

Meski jauh dari pusat pemerintahan Republik Indonsia, tapi Teluk Bintuni ternyata masuk ke daftar kota terkaya di Indonesia, lho. Kota ini memang kaya akan hasil tambang dan gasnya. Bahkan, PDRB per kapita kota ini mencapai Rp457,93 juta. Wow!

3. Kediri, Jawa Timur

Kota berikutnya yang masuk ke daftar kota terkaya di Indonesia adalah Kediri, Jawa Timur. Kota yang terkenal industrinya ini memiliki PDRB per kapita Rp449,23 juta.

4. Kepulauan Anambas, Kepulauan Riau

 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"