5 Cara Me-Time bagi Para Introvert Agar Lebih Bahagia

5 Cara Me-Time bagi Para Introvert Agar Lebih Bahagia

Bagi banyak orang, me-time merupakan kebutuhan yang penting untuk menjaga kesehatan mental. Terutama bagi para introvert yang mendapatkan energi dari kesendirian sambil refleksi diri.

Jika kamu merasa introvert dan masih bingung apa yang harus dilakukan ketika me-time. Ini ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk membuat me-time menjadi lebih berarti. Simak baik-baik ya!

1. Menulis Jurnal atau Buku Harian

Me-Time bagi Para Introvert (via Suara.com)

Cara me-time bagi para introvert yang paling umum dan bisa kamu coba adalah menuliskan pemikiran dalam bentuk jurnal. Dengan menuliskan segala sesuatu yang dirasakan bisa membantu kamu untuk lebih memahami diri sendiri.

2. Pilih Kegiatan yang Menyenangkan



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"