Skin Care Tips Buat Kantong Pelajar, Tampil Maksimal Tapi Ekonomis Nih

Skin Care Tips Buat Kantong Pelajar, Tampil Maksimal Tapi Ekonomis Nih
Skin care tonr (pinterest.com)

Manfaatnya banyak, lho. Selain bisa menjadi peganti serum dan krim, juga bisa menjadikan kulit terhidrasi dan cerah.

Masih menggunakan cleansing tools? Kurangi, deh.

Tanpa kamu sadari, cleansing tools bisa mengakibatkan iritasi pada wajah. Maka dari itu, coba deh untuk gak menggunakannya.

Cleansing tools (pinterest.com)

Kalo kamu gak menggunakannya, nominal uang yang bisa kamu hemat tentunya banyak, kan? Kamu juga bisa lho menggantikan fungsi cleansing tools dengan Bubble Foaming Net, kalo kamu ingin merasakan busa yang banyak di kulit.

Apakah kalian pernah mencoba salah satu dari skin care tips di atas? Kalo belum, langsung terapkan aja. Bisa menghemat banyak biaya, pun uang yang kamu simpan bisa digunakan untuk keperluan lainnya. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"