Peneliti Facebook Kembangkan Teknologi Anti Pengenalan Wajah

Peneliti Facebook Kembangkan Teknologi Anti Pengenalan Wajah
Peneliti Facebook kembangkan teknologi anti pengenalan wajah (engadget.com)

Dengan pernyataan ini menjadi jelas apa kegunaan praktisnya. Teknologi ni dapat digunakan untuk menggagalkan pihak ketiga yang secara otomatis menggunakan software pengenalan wajah untuk melacak aktivitas orang atau menghasilkan deepfake. 

Secara teoritis, kalian dapat mengunggah video pribadi di jejaring sosial Facebook tanpa khawatir bahwa data wajah teman kalian akan diambil untuk selanjutnya disalahgunakan oleh orang yang tak bertanggung jawab.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"