Flashdisk Error dan Tidak Terbaca? Tenang! Begini Cara Atasinya

Flashdisk Error dan Tidak Terbaca? Tenang! Begini Cara Atasinya
(addictivetips.com)

Kadang flashdisk tidak terbaca adalah karena adanya kerusakan. Cara paling mudah dalam mengatasinya adalah meng-uninstall driver itu sendiri. Kamu tinggal pilih uninstall device dan restart PC akmu.

Ubah Pengaturan USB Root Hub

(wincrunch.com)

Klik Device Manager, klik kanan USB Root Hub pada bagian USB Serial BUs Controllers. Pilih properties pada tab POwer Management, hapus centang pada Allow the computer to turn off this device to save power. Kemudian restart PC kamu.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"