3. Helcurt
Hero yang satu ini bisa bikin kamu emosi dan batal puasa. Hero ini benar - benar membuat geram players. Pasti kamu pernah mengalami ketika asik - asiknya main tiba-tiba layar kamu jadi gelap karena ultimate skills yang dimiliki oleh hero yang satu ini. Akibatnya kamu nggak bisa ngapa-ngapain.