Kecanggihan Google Assistant kini juga disematkan pada speaker portable loh. Dengan desain yang modern dan dibanderol harga bervariasi, speaker Google Assistant menjadi salah satu pilihan favorit masa kini.
Berikut adalah 4 pilihan speaker portable terbaik 2021 dengan Google Assistant yang bisa kamu beli.
Google Home Mini
Google Home Mini (techradar.com)Google Home Mini (techradar.com)
Speaker dari Google ini berukuran compact yang enak dibawa kemana-mana. Banyak yang memilih speaker satu ini karena harganya yang murah namun telah memiliki fitur Google Assistant. Untuk hasil yang lebih baik ke Google Assistant disarankan untuk menggunakan handsfree.
Google Home
