Boy Jenguk Ayu
Yang terbaru Boy menjenguk Ayu yang sedang dirawat di rumah sakit. Seperti diketahui Ayu sakit gejala tipes dan membuat ibu satu anak itu sangat lemas bahkan harus memakai kursi roda. Kedatangan Boy menjenguk Ayu pun di-upload di akun Instagram Boy.
Lucunya Boy masih saja bercanda dan menyebut Ayu dengan panggilan “mantan musuh”. “GWS mantan musuh. Cepet sembuh biar bisa nongkrong diwarung lagi..,” tulis Boy. Banyak warganet gemes dengan kebersamaan Ayu dan Boy. “So sweet,: tulis warganet. “Serasi bgt sih lo orang berdua, tambah warganet lain.