Menurutnya, ketika terjatuh, darah di tangannya mengalir cukup deras sampai-sampai mantan VJ MTV ini kesulitan menampung darahnya.
"Darahnya nggak berhenti, aku turun dari lantai tiga ke lantai satu. Aku tampung tadi, dimakan setan tuh tadi," kata Robby Purba.