Kisah Penyanyi Ori Yang Menghilang 15 Tahun Tepat Setelah Memulai Debut, Gini Pengakuannya!

Kisah Penyanyi Ori Yang Menghilang 15 Tahun Tepat Setelah Memulai Debut, Gini Pengakuannya!
Ori Saat Memulai Debutnya Di Tahun 2009 (KBIZoom)

"Aku bukan 'sendok emas' (orang kaya). Ayahku meninggal saat aku berusia 5 tahun dan keluarga aku sangat menderita. Aku mengalami masa-masa sulit karena ketidakhadiran ayahku ketika aku masih remaja, tetapi rumor tersebut mengecewakan," sambung Ori.

Menurut Ori, setelah tampil di panggung, ibunya dan CEO agensi berbicara lama sekali. Setelah itu, dia mendengar semua jadwalnya dibatalkan. "Aku mendengar tentang pembatalan semua jadwal. Aku pensiun segera setelah aku debut. Itu adalah kebenarannya," ungkapnya.

Terakhir, penyanyi yang juga punya nama Jepang Tanaka Sori ini menyampaikan permintaan maaf. Dia menyadari kalau dirinya memang kurang memiliki keterampilan. Akan tetapi, dia meminta publik untuk mengahargai kerja kerasnya.

"Wajar jika mereka mengkritik kemampuan saya. Saya minta maaf karena memang benar saya kurang memiliki keterampilan. Tolong lihat aku sekali. Tolong lihat kesalahan saya di masa lalu dan bagaimana saya bekerja keras," pungkas Ori.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"