Bingung Saat Lihat Banyak Handphone Canggih di Pasaran? Begini 5 Cara Mempertimbangkannya Sebelum Membeli

Bingung Saat Lihat Banyak Handphone Canggih di Pasaran? Begini 5 Cara Mempertimbangkannya Sebelum Membeli
Ilustrasi orang membeli handphone (kompas)

 

Tak perlu repot-repot mengikuti tren yang ada hanya untuk terlihat keren, ya. Yang pasti, belilah handphone sesuai dengan kebutuhanmu dan pakailah semaksimal mungkin.

 

4. Pertimbangkan Harga

 

Harga yang mahal namun spesifikasinya sama dengan harga HP yang lebih murah, ya lebih baik kamu pertimbangkan ulang, deh.

 

Meski keluaran terbaru dan harganya lebih mahal, namun kualitasnya sama dengan handphone yang lama, tampaknya ini bukanlah waktu yang tepat untuk kamu menggantinya yang baru.

 

5. Tanya-tanya

Ilustrasi orang menelpon dengan HP (detik)

 

Terakhir, sebelum membeli HP apa saja, cari tahu dulu ya seperti apa kualitas dan spesifikasinya. Lebih baik lagi juga kalo kamu menanyakannya kepada pengguna lain atau orang yang paham banget soal gadget. Supaya gak menyesal!

 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"