3 Rekomendasi Drama Bagus yang Dibintangi Shin Hye Sun Selain "Dear Hyeri"

3 Rekomendasi Drama Bagus yang Dibintangi Shin Hye Sun Selain "Dear Hyeri"

Shin Hye Sun sekali lagi berhasil membuktikan dirinya sebagai salah satu aktor paling terampil di industri dengan penampilannya yang luar biasa dalam “Dear Hyeri.” 

Di drama tersebut, ia sukses memerankan dua karakter, Eun Ho dan Hye Ri. Tentu saja, “Dear Hyeri” bukanlah proyek pertama Shin Hye Sun dengan plot unik atau peran ganda. Faktanya, aktris ini telah membangun reputasi dalam memilih karakter yang tidak biasa dan eksperimental serta mengambil peran yang menantang batas-batas tradisional, sehingga memberinya tempat yang istimewa dalam industri Kdrama.

Nah, untuk kamu yang baru saja kepincut akting Shin Hye Sun, mungkin kamu perlu nonton 3 drama jagoannya berikut ini:

1. "Welcome to Samdalri"

Shin Hye Sun dan Ji Chang Wook di drama "Welcome to Samdalri" (cewekbanget.id)

Bercerita tentang Cho Sam Dal (Shin Hye Sun), seorang wanita yang bercita-cita untuk melarikan diri dari kota kecilnya, Samdalri dan membuat namanya terkenal di Seoul. 

Setelah bekerja sangat amat keras, cita-citanya kemudian tercapai. Namun suatu hari, kariernya sebagai seorang fotografer fesyen terkenal itu mendadak runtuh setelah tuduhan palsu yang diberikan asistennya. Ia kemudian kembali ke Samdalri dan bertemu kembali dengan Cho Yong Pil (Ji Chang Wook), teman masa kecilnya dan mantan pacarnya yang paling berkesan.

“Welcome to Samdalri” tidak memiliki alur cerita yang besar. Ini adalah kisah sederhana tentang orang-orang di kota kecil, menjalani kehidupan sederhana, dan menemukan cinta yang pernah hilang. Dan mungkin kesederhanaan plotnya yang membuat "Welcome to Samdalri" begitu menyegarkan.

2. "See You in My 19th Life"



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"