Telah Didistribusikan Di Indonesia, Ini Yang Perlu Kamu Tahu Tentang Vaksin Moderna

Telah Didistribusikan Di Indonesia, Ini Yang Perlu Kamu Tahu Tentang Vaksin Moderna
https://www.sciencefriday.com/

Sebuah penelitian dilakukan kepada orang yang telah menerima vaksin moderna, hasil dari pengamatan serum darah menunjukkan bahwa vaksinasi ini menghasilkan antibodi terhadap semua varian Covid-19

Analisis menunjukkan, adanya pengurangan sederhana dalam menetralkan antibodi terhadap beberapa varian yang lebih baru, termasuk Delta, Kappa, dan Gamma.

5. Aman untuk komorbid

Uji klinis ketiga menyatakan vaksin moderna aman bagi kelompok populasi masyarakat dengan penyakit penyerta seperti penyakit paru kronis, jantung, obesitas berat, diabetes, liver dan HIV.

Namun BPOM menambahkan jika vaksin Moderna ini belum bisa diberikan pada anak-anak, vaksin ini hanya diperbolehkan untuk imunisasi pencegahan Covid-19 bagi kelompok usia 18 tahun keatas



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"