Teh Rosella, Solusi Sehat Kekinian

Teh Rosella, Solusi Sehat Kekinian
Membantu melawan infeksi bakteri (kuraninmucizeleri.com)

Membantu melawan infeksi bakteri

Ada sebuah penelitian yang memaparkan kalau teh rosella  ternyata mampu menghambat berbagai aktivitas bakteri E. coli di dalam tubuh kita gengs.

Bahkan kabarnya, teh rosella sendiri bisa melawan delapan jenis bakteri di dalam tubuh. Jadi efektif banget kan teh ini

Kadar Lemak akan turun (oriherbal.com)

Kadar Lemak akan turun

Fakta yang paling ditunggu sama kaum-kaum yang memiliki masalah dengan lemak ada pada teh rosella lho gengs.

Pasalnya, dengan meminum teh rosella, kita dapat mengalami peningkatan kadar kolesterol baik, penurunan kadar kolesterol total, kolesterol jahat, dan trigliserida.

Menurunkan tekanan darah (labblog.uofmhealth.org)

Menurunkan tekanan darah

Kalau kamu memiliki masalah tentang tekanan darah yang tinggi. Tenang! Teh rosella jawabanya ... Kenapa kok bisa begitu?

Faktanya, dengan meminum teh rosella bisa membantu menurunkan tekanan darah pada orang yang berisiko hipertensi lho gengs.

Jadi gimana nih? Percaya kan sekarang kenapa teh rosella menjadi solusi sehat kekinian gengs? Gimana? Mau mencoba?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"