Mengenal Apa itu Hiperplasia Endometrium: Gejala, Penyebab dan Pengobatan

Mengenal Apa itu Hiperplasia Endometrium: Gejala, Penyebab dan Pengobatan

# Penyebab Penebalan Dinding Rahim

Hyperplasia Endometrium biasanya disebabkan oleh meningkatnya hormon estrogen secara berlebihan sementara produksi hormone progesterone rendah. 

Ketika progesterone yang dihasilkan sedikit maka rahim tidak melepaskan lapisan endometrium, akibatnya lapisan rahim menjadi terus menebal.

Perbedaan rahim normal dan yang mengalami Hyperplasia Endometrium (alomedika.com)



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"