Mengenal Apa Itu Diet Harvard yang Konon Bisa Bikin Hidup Panjang Umur

Mengenal Apa Itu Diet Harvard yang Konon Bisa Bikin Hidup Panjang Umur
Piramida pola hidup sehat (hsph.harvard.edu)

3. Masak dengan minyak sehat (secukupnya)

Untuk menghindari konsumsi lemak trans yang tidak sehat, kamu disarankan untuk tidak memasak dengan minyak terhidrogenasi parsial seperti margarin dan minyak nabati tertentu.

Sebagai gantinya, pilihlah minyak yang lebih sehat seperti:

- Zaitun

- Kanola

- Kedelai

- Jagung

- Bunga matahari

- Kacang tanah (kecuali jika kamu alergi)

4. Minum Air, Teh, Kopi, Bukan Susu

Berbagai macam sayuran (wellandgood.com)

Diet Harvard mendorong kita untuk bergantian meminum antara air, teh, dan kopi untuk dipasangkan dengan makanan, terutama dengan sedikit atau tanpa gula.

Selain itu, mereka menyarankan untuk mengurangi konsumsi susu menjadi satu hingga dua porsi sehari dan jus menjadi satu gelas kecil per hari. Kamu harus menghindari minuman manis sama sekali jika memungkinkan.

5. Gerakkan tubuhmu

Namun yang membuat diet ini berhasil adalah tetap aktif bergerak, sehingga bisa membantu pemecahan makanan dan minuman.

Itu tadi penjelasan tentang apa itu diet Harvard yang konon bisa bikin umur panjang. Ya iyalah ya umur panjang, orang sehat banget pola makannya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"