3. Menurunkan Kadar Gula
Sebuah penelitian memaparkan bahwa kandungan flavonoid pada daun sukun dapat digunakan untuk menurunkan kadar gula darah yang berlebihan. Oleh karena itu, air seduhan daun sukun dikenal sebagai anti-diabetes yang baik.
4. Mencegah Penyakit Limpa
Dengan mengonsumsi air seduhan daun sukun maka akan mencegah kita terkena penyakit limpa. salah satu kelebihan daun sukun adalah anti racun dan akan membantu proses detoksifikasi sehingga kerja limpa pun maksimal.
5. Meningkatkan Nafsu Makan
Mengonsumsi air rebusan daun sukun secara teratur akan meningkatkan porsi nafsu makanmu. Hal itu dikarenakan Kandungan pada daun sukun mampu mengatasi permasalahan nafsu makan yang disebabkan zat stomakik. Ramuan daun sukun juga cocok bagi kalian yang sedang menjalani program penggemukan badan.
Kamu tertarik tuk mengonsumsi daun sukun? Mengingat akan kaya khasiatnya daun sukun maka ini bisa dimasukan dalam tambahan menu sehat kamu.