Ketahui Manfaat Berpelukan Untuk Kesehatan Fisik dan Mental!

Ketahui Manfaat Berpelukan Untuk Kesehatan Fisik dan Mental!

2. Meningkatkan Kualitas Tidur

2. Meningkatkan Kualitas Tidur freepik.com

Berpelukan saat tidur dipercaya dapat meningkatkan kualitas tidur karena kadar hormon kortisol menurun. Hormon kortisol biasanya meningkat ketika seseorang stres sehingga menyebabkan insomnia. Jika hormon kortisol menurun, maka kita bisa tidur lebih nyenyak dan lebih berkualitas.

3. Meningkatkan Kesejahteraan dan Kesenangan

3. Meningkatkan Kesejahteraan dan Kesenangan freepik.com

Sentuhan fisik, seperti berpelukan dapat melepaskan endorfin. Hal ini tentunya mendukung perasaan langsung senang dan sejahtera bagi orang yang melakukannya. Selain itu, sentuhan yang lembut juga dapat merangsang hormon oksitosin yang berperan dalam ikatan sosial, memperlambat detak jantung serta mengurangi tingkat stres dan kecemasan.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"