7 Hal dalam Hidup yang Sering Tak Disadari

7 Hal dalam Hidup yang Sering Tak Disadari
doctissimo.fr

6. Kerja cari uang

Jangan pernah bekerja untuk mencari uang, tetapi bekerja untuk menggeluti yang kamu sukai. Uang adalah nilai lain yang bisa kamu dapat dari pekerjaan yang kamu sukai. Kalo kamu kerja untuk mencari uang, maka kamu akan membunuh kesukaanmu. Kemampuanmu juga tidak akan bertambah jika tolok ukurnya adalah uang.

7. Memecahkan masalah

Mengeluhkan semua hal tidak akan menyelesaikan masalah, harus menggunakan inisiatif untuk menyelesaikannya.

Mengambil risiko seringkali dibikin ragu karena nggak tahu harus mulai dari mana. Kamu hanya butuh pilih satu langkah dan maju satu per satu. Saat kamu menghargai apa yang kamu miliki, kamu akan merasa beruntung. Jadi, pilih apa yang kamu sukai dan bekerja keraslah di sana. Kalo disertai fokus dan komitmen maka kamu akan kuat menghadapinya. 

inspiredworking.com



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"