Tips Mudik Nyaman Bersama Anak Naik Kereta Api, Jangan Sampai Si Kecil Rewel!

Tips Mudik Nyaman Bersama Anak Naik Kereta Api, Jangan Sampai Si Kecil Rewel!
Tips Mudik Nyaman Bersama Anak (via Bisnis Ekonomi)

Tips berikutnya adalah, saat membeli tiket, pastikan untuk memilih tempat duduk yang nyaman bagi anak. Biasanya anak-anak suka melihat pemandangan luar sepanjang perjalanan, karena itu pilihlah tempat duduk anak yang dekat dengan jendela. Selain itu, untuk memudahkan mobilitas anak jika ingin ke kamar kecil, maka sebaiknya pilihlah tempat duduk yang dekat dengan toilet.

3. Pilih Jam Keberangkatan Sesuai Jam Tidur Anak

Tips Mudik Nyaman Bersama Anak (via Republika)

Selanjutnya, untuk kamu yang mudik engan membawa anak bayi atau balita, penting sekali untuk melakukan perjalanan sesuai dengan jam tidur anak. Saat membeli tiket, sesuaikan waktu perjalananmu dengan waktu tidur anak untuk menghindari anak rewel dan bosan selama perjalanan. Sehingga anak bisa istirahat dengan tenang sepanjang perjalanan.

4. Datang ke Stasiun Lebih Awal



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"