Sukabumi Instragam-Able So Pasti

Sukabumi Instragam-Able So Pasti
Curug Cimarinjung (Jejakpiknik.com)

Curug Cimarinjung

Curug Cimarinjung emang merupakan destinasi wisata di Sukabumi yang paling serikng aksis di beberapa akun Instagram karena keindahan alamnya yang luar biasa?

Meskipun lokasinya cukup tersembunyi, akses menuju Curug Cimarinjung termasuk mudah. Sebelum melihat air terjun setinggi 100 meter ini, kamu akan dimanjakan dengan panorama aliran sungai dan hutan di sekitarnya.

Bukit Karang Para (heapdosug.blogspot.com)

Bukit Karang Para

Kamu bisa juga dapat lokasi yang Instagram-able di Bukit Karang Para yang terletak di kawasan Kampung Padaraang, Desa Kebonmanggu.

Bukit dengan luas 12 hektare bisa memuaskan kamu untuk berfoto ria atau melakukan kegiatan pendakian yang menantang.

Jembatan Gantung Situ Gunung (backpackerjakarta.com)

Jembatan Gantung Situ Gunung

Tahukah kamu, ada jembatan tang paling fenomenal di Sukabumi, dimana itu? Ya di Jembatan Gantung Situ Gunung dong pastinya~

Berlokasikan  dengan Curug Sawer di kawasan konservasi Taman Nasional Gunung Gede Pangrango Resor Situ Gunung. Panjangnya sekitar 240 meter, jembatan gantung ini diklaim menjadi yang terpanjang di Asia.

Jadi itulah beberapa destinasi wisata yang cukup Instagram-able dan cocok didatangi. Gimana? kalau mampir ke Sukabumi jangan lupa mampir ya~



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"