Semarak Dago Dream Park: Tempat Liburan yang Instagram-able

Semarak Dago Dream Park: Tempat Liburan yang Instagram-able

Kepada para pelancong, bersiaplah, mulai 14 April besok Dago Dream Park buka sampai malam. Destinasi wisata yang belakangan terkenal karena banyak tempat untuk berswafoto ini bakal lebih seru dengan gemerlapnya lampu di malam hari.

Dago Dream Park yang terletak di kawasan wisata Lembang, Kabupaten Bandung ini juga akan memperpanjang jadwal operasionalnya hingga jam sepuluh malam.

Saat ini, Dago Dream Park bakal lebih semarak lagi dengan pernak-pernik yang menambah suasana malam jadi lebih ‘instagram-able’. Lampu-lampu tumblr diinstalasikan pada berbagai wahana. Selain itu, pengelola juga menambahkan sistem keamanan agar para pengunjung aman dan nyaman saat “bertualang”.

Lebih jauh, kawasan wisata ini akan ditunjang dengan beberapa fasilitas tambahan. Yang lebih penting lagi: gratis! Misalnya bus yang akan mondar-mandir dan siap mengantarkan pengunjung berkeliling secara cuma-cuma. Total pengunjung Dago Dream Park bisa dikunjungi hingga 800 orang per hari, dan akan mencapai sekitar 4.000 orang di akhir pekan. Sebab, kawasan wisata ini punya luas 11,6 hektare

Hingga wahana malam dibuka, pelancong tetap dapat menikmati Dago Dream Park melalui aktivitas-aktivitas seperti pada foto-foto di bawah ini.

Berkeliling taman

Berkeliling taman sumber: instagram @dagodreampark

Bersantai

Bersantai sumber: instagram @dagodreampark

Naik sepeda di ketinggian

Naik sepeda di ketinggian sumber: instagram @dagodreampark

Sajadah terbang

Sajadah terbang sumber: instagram @dagodreampark

Bersantai di sarang burung

Bersantai di sarang burung sumber: instagram @dagodreampark

Paralayang

Paralayang sumber: instagram @dagodreampark

Foto bareng belahan hati

Foto bareng belahan hati sumber: instagram @dagodreampark

Berusaha jadi belahan hati

Berusaha jadi belahan hati sumber: instagram @dagodreampark

Up!

Up! sumber: instagram @dagodreampark

Quadbike

Quadbike sumber: instagram @dagodreampark

Waa ada kuda

Waa ada kuda sumber: instagram @dagodreampark

Berani ga?

Berani ga? sumber: instagram @dagodreampark

Awas nyemplung!

Awas nyemplung! sumber: instagram @dagodreampark

Souvenir cantik

Souvenir cantik sumber: instagram @dagodreampark

Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"