Liburan Jadi Gampang, Ini Rekomendasi Aplikasi Traveling Wajib Punya

Liburan Jadi Gampang, Ini Rekomendasi Aplikasi Traveling Wajib Punya

Traveling artinya kamu berkunjung ke sebuah kota yang tidak kamu kenal sebelumnya. Karena itu kamu wajib punya aplikasi traveling  untuk mempermudah liburan kamu. Jadi jangan sampai lupa install di gadget kamu ya.

Saat melakukan traveling, tentu ada saja kendala yang harus dihadapi. Mulai dari enggak tahu lokasi hingga kendala bahasa. Maka dari itu 5 aplikasi traveling ini wajib ada dalam ponsel kamu agar liburanmu lebih mudah tanpa kendala.

Lantas apa saja rekomendasi aplikasi traveling yang wajib kamu punya? Berikut ini daftarnya.

1. Google Maps

Aplikasi Traveling (via Teknokarta)

Kalau aplikasi yang satu ini wajib banget nih ada di ponsel kamu biar kamu enggak tersesat ketika traveling. Aplikasi ini menyediakan layanan navigasi GPS real time dan saran lokal untuk makanan dan tempat wisata. Kamu akan ditunjukkan navigasi perjalanan menuju titik-titik yang dituju, lengkap dengan alternatif moda transportasi.

2. Google Translate



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"