Gua Kristal Kupang NTT: Asal Usulnya Dulu Sawah

Gua Kristal Kupang NTT: Asal Usulnya Dulu Sawah

Kupang Nusa Tenggara Timur gak cuma dikenal dengan keindahan pantainya saja gengs. Walaupun pantai Pasir Panjang dan Pantai Oetune menjadi sestinasi wajib disana, ternyata Kupang masih punya obyek wisata alam yang menarik lho gengs.

Gua Kristal Kupang(IndonesiaKaya.com)

Salah satu obyek wisatanya adalah Gua Kristal, yang punya panorama indah dan cantik. Gua yang ada di Kupang Barat ini menyajikan birunya air laut yang pasti bakalan membuat siapa aja senang disana.

Keindahan panoramanya yang ada di Gua Kristal ternyata ada sejarah yang menarik lho dibalik itu semua. Gua Kristal sendiri diperkirakan sudah ditemukan pada zaman Jepang.

Dulu gua ini jadi tempat persembunyian para pasukan Jepang dan sebagai tempat menyiman barang-barang mereka. Hal itu diinfokan oleh Yan salah satu penjaga Gua Kristal.

Dulu batu-batu di gua inni punya warna yang bening apabila terkena cahaya, jadi seperti kristal. Tapi karena banyak pengunjung yang usil dan mengambil bebatuan itu, akhirnya batu-batuan itu habis.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"