Etika Warga Jepang yang Harus Kamu Patuhi Kalau Liburan ke Jepang

Etika Warga Jepang yang Harus Kamu Patuhi Kalau Liburan ke Jepang

3. Etika Menghormati Orang

3. Etika Menghormati Orang Etika warga Jepang yang harus kamu patuhi (tripsavvy.com)

Etika satu ini mungkin yang paling terkenal. Orang Jepang kerap membungkuk ketika mereka menghormati orang lain. Dan Warga Jepang memiliki berbagai macam bentuk cara membungkuk yang fungsinya untuk memberi hormat ke orang dengan status tertentu.

Pertama adalah Eshaku (15 derajat) untuk orang yang secara sosial dan bisnis setara. Kedua adalah Kirei (30 derajat) untuk ke guru atau atasan yang lebih tinggi. Dan terakhir adalah Saikeirei (45 derajat) yang hanya digunakan kalau kalian merasa harus meminta maaf.

4. Bertukar Kartu Nama

4. Bertukar Kartu Nama Etika warga Jepang yang harus kamu patuhi (bulsuk.com)

Meski zaman semakin modern, warga Jepang ternyata masih menyukai bertukar kartu nama setelah berkenalan dengan orang baru. Dan untuk melakukan ini, mereka memiliki etikanya sendiri yang bisa kalian lihat dari tahap-tahap di bawah ini.

1. Pastikan bagian depan kartu namamu menghadap rekan yang ingin kamu berikan.

2. Berikan dengan kedua tangan.

3. Jika pangkatmu lebih rendah dengan rekanmu, berikan dengan tangan di bawah.

4. Jika kamu memberikan kartu bisnis, letakan di cardholder dan lihatlah beberapa detik kartu namamu.

5. Jangan lupa untuk membungkuk saat memberikan kartu nama.

5. Etika di Lift

5. Etika di Lift Etika warga Jepang yang harus kamu patuhi (allabout-japan.com)

Warga Jepang ternyata memiliki etika yang sangat unik saat menggunakan Lift. Kalau kebetulan kamu adalah orang pertama yang masuk ke lift, kamu akan menjadi orang yang mengoprasikan lift tersebut. Jadi kamu tidak bisa berdiri di tempat yang jauh dari tombol-tombol lantai. 

Selain itu jika ada orang yang hendak turun dan naik sedangkan kamu masih di dalam, kamu harus menahan pintu agar tetap terbuka untuk setiap lantainya. Stay safe gengs!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"