Enggak Cuma Pantai, Ini 5 Tempat Wisata Islam di Bali

Enggak Cuma Pantai, Ini 5 Tempat Wisata Islam di Bali
Tempat Wisata Islam di Bali (via Muslim Travel News)

Masjid Al-Hidayah, Bedugul ini memiliki gaya arsitektur khas Bali. Selain sebagai tempat ibadah, masjid dengan pemandangan Danau Beratan ini juga biasanya dikunjungi sebagai wisata religi.

5. Masjid Agung Ibnu Batutah

 

Tempat Wisata Islam di Bali (via Foursquare)

Masjid Agung yang berada di Wisata Puja Mandala ini dibangun bersebelahan dengan tempat ibadah agama lain. Di sini kamu bisa melihat kerukunan antar umat beragama.

Masjid ini memiliki keunikan yaitu berupa atap masjid yang saling tumpang tindih. Selain itu, kamu juga bisa melihat langsung Alquran terbesar yang berada di kompleks pusat pendidikan dan perpustakaan.

Jadi sekarang kalau ke Bali, kamu jangan cuma mengunjungi pantainya saja ya. Karena ada tempat wisata islam di Bali  yang enggak kalah cantik untuk dikunjungi. Selamat berkunjung!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"