Enggak Bikin Kantong Bolong, Ini Tips Traveling Hemat Budget

Enggak Bikin Kantong Bolong, Ini Tips Traveling Hemat Budget
Traveling Hemat Budget (via Noodol Media)

Selain mencari info lokasi, kamu juga bisa menghitung biaya yang akan dikeluarkan. Cari tahu juga tentang promo dan diskon yang ada. Jadi liburan kamu bisa lebih hemat.

3. Pesan Jauh-Jauh Hari

Traveling Hemat Budget (via Hipwee)

Memesan tiket dan hotel bisa kamu lakukan jauh-jauh hari sebelum liburan, karena kamu bisa mendapatkan harga yang lebih murah dibandingkan memesan  mendekati atau pas hari H.

Misalnya jika kamu ingin naik pesawat, tiket dengan kursi ekonomi masih banyak tersedia jika kamu memesan jauh-jauh hari. Kalau sudah mendekati waktu penerbangan, bisa-bisa kelas dengan harga mahal yang tersisa.

4. Hindari High Season

 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"