Jika kamu terpaksa membawa koper karena barang bawaanmu banyak, maka sebaiknya pilih koper yang berbahan ringan dan memiliki banyak ruang penyimpanan. Bahan koper yang ringan tidak akan memakan banyak bagasi pesawat.
3. Hindari Packing di Waktu Mepet
Mengemas barang secara mendadak akan membuat tingkat stres bertambah. Itu karena kamu diwajibkan memikirkan barang apa saja yang harus dibawa dalam waktu singkat. Sebaiknya, kemasi barang secara perlahan dan cek kembali semua barang yang ada di dalam koper untuk memastikan tidak ada barang yang tertinggal.
4. Pilih Koper yang Berkualitas