Kedua ada Bukit Soeharto yang berada di Kutai Kartanegara. Bukit ini terkenal angker karena pada masa penjajahan dulu, Bukit Soeharto menjadi tempat penyiksaan para pekerja paksa.
Dan cerita mistis beredar, para pengunjung sering melihat hantu Romusha yang mengelilingi kawasan perbukitan. Tidak hanya hantu Romusha saja, tapi juga ada hantu tentara Jepang lengkap dengan senjatanya.
3. Bukit Piramid, Bondowoso
Selanjutnya ada Bukit Piramid di Bondowoso yang terletak di lereng Gunung Argopuro. Kedatangamu memang akan disambut dengan pemandanga yang indah. Namun kisah mistis di bukit ini juga enggak kalah menyeramkan.
Konon, banyak wisatawan yang tersesat karena ulang makhluk gaib yang ada di sana. Bahkan ada salah satu warga yang menghilang dan dibawa alam lain. Ihh, serem banget ya.
Nah, setelah mendengar kisah mistis di tempat wisata bukit paling angker di Indonesia tadi, kira-kira kamu masih berani ke sana nggak?