7 Kreasi Nasi Khas Nusantara Yang Bisa Bikin Nafsu Makan Meningkat

7 Kreasi Nasi Khas Nusantara Yang Bisa Bikin Nafsu Makan Meningkat
Nasi tutug oncom (cookpad.com)

Masih dari Jawa Barat, ada yang namanya nasi tutug oncom. Sederhananya sih nasi pulen ditambahin potongan oncom matang, terus ditumbuk dan dicampur sampai oncomnya jadi satu sama nasi. Lauknya bisa ayam atau ikan goreng~ 

Nasi yang dimasak pakai kunyit ini emang jadi favorit banyak orang, mau itu buat sarapan atau acara perayaan. Lauknya bisa telur dadar atau telur balado, tempe orek, ayam goreng, urap, dan sambal. 

Nah, kalo nasi kucing ini identik dengan porsi yang mungil dan dibungkus daun pisang. Biasanya di dalam bungkusan udah ada nasi dan lauk pauk kayak tempe orek, sambal teri, atau ikan. Nggak cukup makan satu! 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"