Yuk, Ungkap Kepribadian Melalui Panjang Jari Kelingking, Seru Nih!

Yuk, Ungkap Kepribadian Melalui Panjang Jari Kelingking, Seru Nih!

Kepribadian tuh bisa diungkap dari tanda-tanda yang muncul dalam tubuh kita. Semua yang tampak bisa 'dibaca' dan kalian akan segera tau apa yang tersembunyi dibaliknya.

Memperhatikan anggota tubuh tertentu, jari tangan misalnya, udah banyak dilakukan orang untuk mengetahui kepribadian. Kali ini kita simak kuy kepribadian berdasarkan panjang jari kelingking.

Mungkin cara ini bisa mengubah persepsi kalian selama ini tentang kepribadian yang udah kalian ketahui selama ini. Pertama-tama, coba kalian rapatkan jari tangan kalian, terus baca deh beberapa tanda-tandanya di bawah ini.

Dikutip dari Brightside, yuk, ungkap kepribadian berdasarkan panjang jari kelingking. Seru nih~

1. Jari kelingking pendek

1. Jari kelingking pendek Jari kelingking pendek (brilo.net)

Jari kelingking kalian ada di bawah ruas terakhir jari manis? Itu berarti kalian tipe orang pemalu, terutama kalo bertemu orang baru.

Sebenernya, kalian tuh punya ambisi yang besar, tapi ambisi itu tertahan karena sifat pemalu kalian. Tapi kalian tuh dianugerahi kebesaran hati, dan itulah yang membawa kalian mencapai ambisi-ambisi kalian.

2. Jari kelingking sejajar dengan ruas terakhir jari manis

2. Jari kelingking sejajar dengan ruas terakhir jari manis Coba dilihat, sama gak? (brilo.net)

Jika panjang jari keliling kalian sejajar dengan ruas terakhir jari manis, berarti kalian memiliki kepribadian yang seimbang. Maksudnya ... kalian gak gampang stres, kesal, dan gak gampang tersinggung.

Tetapi karena sifat itu, orang lain akan melihatmu sebagai pribadi yang terlalu santai dan biasa aja. Dan karena itu pula, orang-orang jadi sulit dekat dengan kalian.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"