Yuk, Telusuri Berbagai Tradisi Unik di Bulan Ramadan dari Berbagai Negara

Yuk, Telusuri Berbagai Tradisi Unik di Bulan Ramadan dari Berbagai Negara

Bulan Ramadan  adalah bulan penuh berkah sekaligus perayaan bagi muslim di seluruh dunia. Karena itu, kamu akan terkejut mengetahui bahwa tradisi Ramadan di berbagai negara ternyata beragam dan memiliki keunikannya masing-masing.

Untuk tahu lebih jelasnya, mari telusuri beberapa tradisi yang menarik dari berbagai negara di belahan dunia yang berbeda.

1. Indonesia

Tradisi Ramadan di Berbagai Negara (via Tokopedia)

Bercerita tentang tradisi Ramadan di berbagai negara, tentu harus dimulai dari negara sendiri, yaitu Indonesia. Kamu mungkin sudah akrab dengan tradisi "buka bersama", di mana keluarga dan teman-teman berkumpul untuk berbuka puasa bersama-sama. Karena itu, tidak heran jika ada yang sudah memiliki jadwal buka bersama bareng teman seangkatan mulai dari SD, SMP, SMA, hingga perguruan tinggi. 

Selain itu, ada juga tradisi membangunkan sahur dengan meriah di berbagai daerah. Anak kecil hingga dewasa akan membunyikan berbagai alat pukul dan berteriak “Sahur... Sahur!” untuk membangunkan orang-orang sekitar saat waktu sahur tiba.

2. Mesir



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"